manajemen pemasaran

 


Strategi Penetrasi Pasar mengarahkan Marketer untuk memperbesar pangsa pasar dan memperbanyak konsumen. Pada tahap ini, kegiatan promosi digencarkan dan harga cenderung relatif murah.

a. Setujukah Anda dengan pernyataan tersebut? Jelaskan alasan Anda!

b. Pemasaran telah dikritik karena dianggap “membuat orang membeli hal-hal yang sebenarnya tidak mereka butuhkan. " apakah anda setuju dengan pernyataan tersebut? Jelaskan!



jawaban


a.


menurut saya setuju,dengan alasan dalam strategy penetrasi pasar perusahaan berusaha memenuh kebutuhan pasar yang ada dengan produk yang ada.hal n merupakan strategi yang paling sulit dariseluruh strategi pemasaran kerena perusahaan berhadapan dengan para pesaing yang ada secara langsung.salah satu cara yang efektif untuk melayani psar yang ada,yaitu dengan menawarkan harga lebh rendah secara terus menerus atau dapat pula dengan menggunakan program periklanan khusus sperti mepropagandakan sesuatu yang paling baik dari lainnya.





b.


dalam hal ini saya tidak setuju,dengan alasan stategi pemasaran yang efektf memerlukan suatu pengetahuan tentang keinginan konsumen yang ditujukan pada manfaat pokok.dalam hal ini,pemasar harus menemukan tentang keinginan apa yang penting bagi konsumen.tentu saja perlu dilakukan peneyesuaian bauran pemasaran terhadap keinginan-keinginan tersebut.


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "manajemen pemasaran"

Posting Komentar